PROSEDUR PERENCANAAN AUDIT LAPORAN KEUANGAN
PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK IRFAN,
ABDULRAHMAN H. SALIPU & DARMAWAN
Tampilkan catatan item lengkap
|
Judul:
|
PROSEDUR PERENCANAAN AUDIT LAPORAN KEUANGAN
PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK IRFAN,
ABDULRAHMAN H. SALIPU & DARMAWAN |
|
Penulis:
|
Fitria Khoirunnisa
|
|
Abstrak:
|
ABSTRAK
Laporan tugas akhir ini berjudul Prosedur Perencanaan audit pada KAP Irfan, Abdulrahman H. Salipu & Darmawan. Laporan Tugas Akhir ini mengambil objek di KAP Irfan, Abdulrahman Hasan Salipu & Darmawan. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana prosedur perencanaan audit dan untuk mengetahui kesesuaian prosedur perencanaan audit laporan keuangan pada KAP Irfan, Abdulrahman Hasan Salipu & Darmawan dengan Standar Profesional Akuntan Publik (SPAP).Penelitian ini merupakan penilitian kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif, dimana data yang diperoleh dianalisis secara kualitatif dengan mengkaji, menelaah, dan menjelaskan data dari objek penelitian yaitu KAP Irfan, Abdulrahman Hasan Salipu & Darmawan untuk memperoleh informasi prosedur perencanaan audit laporan keuangan. Setelah menganalisis prosedur perencanaan audit laporan keuangan di KAP Irfan, Abdulrahman H. Salipu & Darmawan kemudian meninjau teori perencanaan audit pada Standar Profesional Akuntan Publik (SPAP) untuk melihat kesesuaiannya.Perencanaan audit laporan keuangan yang utama terdapat delapan tahapan, masing- masing dari tujuh tahapan dimaksudkan untuk membantu auditor dalam mengembangkan tahapan terakhir. Sebagian besar dari tahap awal perencanaan audit berkaitan dengan perolehan informasi untuk membantu auditor dalam menilai risiko – risiko. Hasil menunjukkan bahwa berdasarkan data yang diperoleh dari Sistem Pengendalian Mutu (SPM) KAP Irfan dan rekan, dapat disimpulkan bahwa perencanaan audit laporan keuangan KAP Irfan telah sesuai dengan perencanaan audit menurut SPAP pada Standar Audit (SA) 300, SA 315, dan SA 339 |
|
Deskripsi:
|
Kata Kunci :
Perencanaan audit, Prosedur perencanaan audit
Referensi : |
|
URI:
|
https://ecampus.utmj.ac.id/utmj/al?d=V6Zpsh75avOySMx6i4JOExDBAOf3U1yxEvCWxxgDHJwBeZgygYQ5%2FDsP1QFJM%2BitbrLOEpBQA5a9JV8PJlFeyQnlQKXZb6Ia4ahQ5UjOfa7hmxD6u1sSgqhUpIJhr%2BsmRXtN6DbIHxqZE3Y4mwyXU8SiZ06aDAXIauxTtuQgJpWSbaAkrJ7b1QfZt6X79z8g
|
File dalam item ini
Item ini muncul di Koleksi berikut
-
Skripsi
Thesis Diploma Tiga (D3) Repository
Tampilkan catatan item lengkap