SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENERIMAAN KAS PADA UD.MUGI RAHAYU

Publikasi Sttind

SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENERIMAAN KAS PADA UD.MUGI RAHAYU

Tampilkan catatan item sederhana

dc.contributor.author Fatimatul Azkiyah
dc.contributor.editor Fatimatul Azkiyah
dc.date.accessioned 2024-02-20T03:24:41Z
dc.date.available 2024-02-20T03:24:41Z
dc.date.copyright Semua hak cipta dilindungi oleh Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta
dc.identifier 1803302384
dc.identifier.uri https://ecampus.utmj.ac.id/utmj/al?d=V6Zpsh75avPPi7y3T7F%2Bogc08hJ32RgVauyyVbcVgw%2Bxpv4pbGe%2Fe1g6cSeI9V610O%2BK8TOjuXgudwxJ%2Fb0QixbGNm6mTWdv69GJmH08xSIr0U3bPG%2F%2FD6y5IOwAjKyd68Wk0itNE7JcQKhiKUhCaOMbpVmhxwUJKOgRZzXol6%2FXrB0EyfX4fLGQyv7KvvYV
dc.description Kata Kunci : Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Kas Referensi :
dc.description.abstract ABSTRAK Fatimatul Azkiyah, 2021. “Pengendalian Intern Penerimaan Kas Pada UD.Mugi Rahayu”. Laporan Tugas Akhir. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Jakarta. Di bimbing oleh Ibu Maria Suryaningsih, SE. M.Ak. Kas adalah salah satu unsur aktiva yang paling penting dimana kas merupakan alat pertukaran atau pembayaran yang siap dan bebas digunakan untuk membiayai kegiatan operasional perusahaan. Karena kas adalah salah satu aktiva yang paling lancar maka kas perlu mendapatkan perhatian lebih, karena kas bersifat sangat mudah untuk dipindahtangankan dan sulit untuk dibuktikan kepimilikannya. Karena sering munculnya kasus terkait penyelewengan kas perusahaan merupakan bukti pentingnya sistem pengendalian yang tepat untuk kas, terutama untuk penerimaan kas. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah sistem pengendalian intern penerimaan kas pada UD.Mugi Rahayu sudah sesuai dengan prosedur yang baik dan benar. Penelitian ini dilakukan pada UD.Mugi Rahayu yang berlokasi di Jl.Menteri Supeno No.64 RT 02 RW 01 Kec. Sokaraja, Kab. Banyumas. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, dokumentasi dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan penulis, dapat disimpulkan bahwa penerapan sistem pengendalian intern penerimaan kas pada UD.Mugi Rahayu belum memadai. Dikarenakan masih terdapat unsur sistem pengendalian intern penerimaan kas yang pada pelaksanaannya masih belum sesuai dengan prosedur yang baik dan benar. Hal itu dapat dilihat dari masih adanya perangkapan tugas kepada satu karyawan yang sama. Belum diterapkannya pencatatan dokumen secara struktur, dimana pemakaian nomor seri pada dokumen bukti transaksi belum sepenuhnya diberikan. vi Oleh karena itu penulis memberikan saran kepada UD.Mugi Rahayu agara lebih meningkatkan atau mengoptimalkan sistem pengendalian intern penerimaan kas, baik dalam pemisahan tugas disetiap karyawan, pemberian nomor seri pada dokumen bukti transaksi agar sistem pengendalian intern penerimaan kas dapat berjalan dengan baik dan benar.
dc.publisher Akuntansi (D3)
dc.subject Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Kas
dc.title SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENERIMAAN KAS PADA UD.MUGI RAHAYU
dc.type Thesis Diploma Tiga (D3)


File dalam item ini

File Ukuran Format Lihat Deskripsi
1708399481277_L ... 302384)_RevisiFiks (1).pdf 795.3Kb application/pdf Lihat / Buka File Skripsi

Item ini muncul di Koleksi berikut

  • Skripsi
    Thesis Diploma Tiga (D3) Repository

Tampilkan catatan item sederhana

Telusuri Repositori


Pencarian Lanjutan

Jelajahi

Akun Saya