PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV LAYER PRINTING Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Jakarta

Publikasi Sttind

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV LAYER PRINTING Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Jakarta

Tampilkan catatan item lengkap

Judul: PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV LAYER PRINTING Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Jakarta
Penulis: RICO SYAHRIDANI
Abstrak: ABSTRAK Rico Syahridani. 2020. PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV LAYER PRINTING. Program Studi S-I Manajemen. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah. Pembimbing: Andri Gunawan S. Pdi, M.Ph Motivasi karyawan mengalami kondisi yang tidak menentu, terkadang baik terkadang pula buruk. Oleh karena itu setiap perusahaan harus berupaya menjaga bahkan meningkatkan motivasi kerja seluruh karyawannya. Meningkatkan motivasi kerja bisa dilakukan dengan berbagai banyak hal, contohnya memberi penghargaan berupa uang kepada karyawan yang telah melampaui target perusahaan, hingga memberi penghargaan berupa liburan yang bertujuan untuk menghilangkan rasa jenuh dan stress pada saat bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan di CV. Layer Printing. Teknik Pengumpulan data menggunakan Kuesioner dengan Populasi adalah 60 Karyawan. Tekhnik pengambilan sampel dilakukan secara Random Sampling dengan jumlah 45 orang. Tekhnik analisis data yang digunakan adalah kuantitatif dengan statistik deskriptif, Uji Validasi, uji reliabilitas, Analisis regresi linier sederhana, analisis koefisien korelasi dan analisis koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi dapat berpengaruh kepada kinerja karyawan di CV Layer Printing.
Deskripsi: Kata Kunci : Motivasi, Kinerja Karyawan Referensi :
URI: https://ecampus.utmj.ac.id/utmj/al?d=bQhAmJteft9abuNg6RB%2Ff21FDXvvFWJvJ%2BHz0DNIZUdsePE1QbhCb%2B15KY9O10Hjts2MN03JWe8YC%2BMMuYhlkPd3FvOdBCtNrOPvs6%2BqU%2FUeRN%2B%2B3IdtERoVKHglqDm2feCS1p%2BcnzHjOKNiJxkF4EaZI1x81uVEzv5nWc1MJmTmATPo%2FkOCqp0zRpF2AD4l


File dalam item ini

File Ukuran Format Lihat Deskripsi
1708399402628_S ... Syahridani 1602500905.pdf 699.3Kb application/pdf Lihat / Buka File Skripsi

Item ini muncul di Koleksi berikut

Tampilkan catatan item lengkap

Telusuri Repositori


Pencarian Lanjutan

Jelajahi

Akun Saya